MENILAI PERKEMBANGAN USAHA
Menilai Perkembangan Usaha
Usaha yang mengalami kemajuan adalah harapan setiap pengusaha. Ada kepuasan tersendiri bila usaha yang di rintis dengan segenap tenaga dan pikiran mengalami kemajuan. Tapi di balik semua itu masih banyak pengusaha yang sudah lama menjalani bidang usaha atau bisnis dengan hasil yang belum memuaskan. Omzet yang di dapat belum meningkat atau malah menurun drastis. kenapa?
Usaha yang berkembang dapat dilihat, jika :
1. Dapat dilihat dari jumlah pelanggan dari waktu ke waktu mengalami peningkatan.
Hal ini berarti banyaknya peminat atau konsumen yang menyukai toko atau produk anda.
2. Jenis dan jumlah barang / jasa yang di jual semakin bertambah.
Ini menandakan keuntungan dari penjualan anda selama ini mencapai target yang di ingini.
3. Jangkauan Penjualan semakin luas.
Semakin hari semakin banyaknya pelanggan usaha anda yang datang dari luar rayon anda ini menandakan usaha anda semakin di kenal. Agar usaha anda bisa di kenal luas anda bisa menggunakan Iklan di media atau bisa juga dengan menggunakan layanan internet .
4. Modal yang di miliki semakin banyak.
Seiring berkembangnya usaha anda yang di tandai dengan bertambahnya modal usaha. Anda bisa membuka cabang usaha tanpa perlu melakukan pinjaman modal.
5. Aset usaha atau barang berhargapun bertambah.
Berkembangnya usaha anda bisa di lihat dengan bertambahnya barang2 aktiva dan barang berharga lainnya yang dapat anda gunakan untuk kelangsungan usaha anda jangka panjang.
Nah, Jika usaha yang anda geluti di rasa belum berkembang. Maka hal pertama yang harus anda lalukan adalah mencari dan memperbanyak pelanggan toko anda. Bagaimana cara menarik pelanggan dan menjadikan pelanggan loyal terhadap toko anda. Lain kali kita bahas.
Contoh soal
1.Manfaat utama adanya perizinan usaha bagi pemerintah daerah adalah …
a.Untuk mendorong perkembangan usaha
b.Untuk meningkatkan penghasilan dari sector pajak
c.Untuk mengetahui jumlah pengusaha di daerah
d.Untuk mencegah persaingan tidak sehat
e.Untuk member bantuan modal
Usaha yang mengalami kemajuan adalah harapan setiap pengusaha. Ada kepuasan tersendiri bila usaha yang di rintis dengan segenap tenaga dan pikiran mengalami kemajuan. Tapi di balik semua itu masih banyak pengusaha yang sudah lama menjalani bidang usaha atau bisnis dengan hasil yang belum memuaskan. Omzet yang di dapat belum meningkat atau malah menurun drastis. kenapa?
Usaha yang berkembang dapat dilihat, jika :
1. Dapat dilihat dari jumlah pelanggan dari waktu ke waktu mengalami peningkatan.
Hal ini berarti banyaknya peminat atau konsumen yang menyukai toko atau produk anda.
2. Jenis dan jumlah barang / jasa yang di jual semakin bertambah.
Ini menandakan keuntungan dari penjualan anda selama ini mencapai target yang di ingini.
3. Jangkauan Penjualan semakin luas.
Semakin hari semakin banyaknya pelanggan usaha anda yang datang dari luar rayon anda ini menandakan usaha anda semakin di kenal. Agar usaha anda bisa di kenal luas anda bisa menggunakan Iklan di media atau bisa juga dengan menggunakan layanan internet .
4. Modal yang di miliki semakin banyak.
Seiring berkembangnya usaha anda yang di tandai dengan bertambahnya modal usaha. Anda bisa membuka cabang usaha tanpa perlu melakukan pinjaman modal.
5. Aset usaha atau barang berhargapun bertambah.
Berkembangnya usaha anda bisa di lihat dengan bertambahnya barang2 aktiva dan barang berharga lainnya yang dapat anda gunakan untuk kelangsungan usaha anda jangka panjang.
Nah, Jika usaha yang anda geluti di rasa belum berkembang. Maka hal pertama yang harus anda lalukan adalah mencari dan memperbanyak pelanggan toko anda. Bagaimana cara menarik pelanggan dan menjadikan pelanggan loyal terhadap toko anda. Lain kali kita bahas.
Contoh soal
1.Manfaat utama adanya perizinan usaha bagi pemerintah daerah adalah …
a.Untuk mendorong perkembangan usaha
b.Untuk meningkatkan penghasilan dari sector pajak
c.Untuk mengetahui jumlah pengusaha di daerah
d.Untuk mencegah persaingan tidak sehat
e.Untuk member bantuan modal
Comments
Post a Comment